Madrasah Hebat Bermartabat

Persiapan Ujian Nasional Tahun 2019

Menyongsong Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) tahun 2019, MA Ma'arif Nurul Huda Patimuan mengadakan jam tambahan (les) untuk mata pelajaran yang diujikan dalam UNBK, yakni Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris Matematika dan tiga mapel pilihan jurusan Ilmu Pengetahuan...
Share:

Madama Sholawat Meriahkan Muwaada'ah Siswa MTs Ell Futhah Patimuan

Madama Hudan. Pada tanggal 13 Mei lalu, grup sholawat MA Ma'arif Nurul Huda Patimuan mendapat kehormatan memeriahkan acara Muwadda'ah Siswa-siswi MTs Ell-Futhah Patimuan. Lantunan lagu-lagu sholawat diiringi musik hadrah membahana di seantero Desa Bulupayung Kecamatan...
Share:

Peringati Hari Santri 2018, Ratusan Santri dan Kiyai Banjiri Halaman Pendopo Kecamatan Patimuan

Madama Hudan. Selasa 22 Oktober 2018 kemarin, halaman pendopo kecamatan Patimuan dipadati ratusan santri dan kiyai sekecamatan Patimuan. Mereka hadir untuk bersama-sama melaksanakan upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Santri 2018 tingkat kecamatan Patimuan. Dalam...
Share:

Fajar Pimpin OSIS Madama Hudan Periode 2018/2019

Madama Hudan. Setelah berakhir masa jabatan Irfan Hidayat sebagai ketua OSIS/IPPNU MA Ma'arif Nurul Huda Patimuan Periode 2017/2018, pada tanggal 16 Oktober 2018 kemarin, pengurus OSIS MA Ma'arif Nurul Huda Patiumuan menggelar pemilihan ketua OSIS Periode 2018/2019. Sebagai...
Share:

Amanat Menteri Agama Rl Pada Upacara Hari Santri 22 Oktober 2018

Assalamu alaikum wr. wb. Puji syukur kita panjatkan kepada Allah SWT. Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW. Saudara-saudara peserta upacara yang berbahagia, Keputusan Presiden Nomor 22 Tahun 2015 tentang Hari Santri merupakan babak baru dalam sejarah...
Share:

Resolusi Jihad NU dan Perang Empat Hari di Surabaya

73 tahun silam, tepatnya tanggal 22 Oktober 1945, terjadi peristiwa penting yang merupakan rangkaian sejarah perjuangan Bangsa Indonesia melawan kolonialisme. Dikatakan penting, karena 73 tahun silam, PBNU yang mengundang konsul-konsul NU di seluruh Jawa dan Madura yang...
Share:

Struktur Organisasi

A. KEPALA MADRASAH, WAKIL KEPALA MADRASAH, BENDAHARA DAN TATA USAHA NO NAMA NIP JABATAN 1 Ajid Aziz, S.HI, S.Pd.I - Kepala Madrasah 2Suhartoyo, S.Pd.I - Waka Kurikulum 3 - Waka Kesiswaan 4 - Waka Sarpras ...
Share:

Visi, Misi dan Tujuan MA Ma’arif Nurul Huda Patimuan

      A. Visi MA Ma’arif Nurul Huda Patimuan Visi merupakan citra moral yang menggambarkan profil Madrasah yang diinginkan dimasa mendatang. Namun demikian visi madrasah tersebut tidak boleh menyimpang dari ketentuan pendidikan nasional, sebagaimana...
Share:

KH. Abdul Wahab Hasbullah

Latar Belakang Dan Nasab KH. Abdul Wahab Hasbullah lahir di Jombang, 31 Maret 1888. Ayah beliau adalah Kiai Hasbullah Said, pengasuh Pesantren Tambakberas Jombang Jawa Timur, sedangkan Ibundanya bernama Nyai Latifah. Kiai Hasbullah adalah putra dari Nyai Fatimah binti...
Share:

PPDB ONLINE 2023

PENDAFTARAN SISWA BARU KLIK>>> bit.ly/PPDB_MADAMA_2023